Kamis, 26 Desember 2013

Sahabat yang Sejati... (Tamara)

Tak ada yang sempurna, sahabatpun pernah berbuat salah, tapi kamu selalu temukan sebuah alasan tuk maafkan mereka.
Indahnya persahabatan adalah saat kita memberi tak mengharapkan balasan. Ada tawa saat dalam kesedihan.
Sahabat itu seperti bintang, dia memang tak selalu terlihat, tapi kamu tahu dia selalu ada di sana. Dilangit yang anggun nan apik.. Dia selalu bergeming melihatmu disana!
- Tamara -

Tidak ada komentar:

Posting Komentar